Afrika Selatan - Pelancong yang ingin meninggalkan Afrika Selatan frustrasi. Sebab, sejumlah negara melarang penerbangan dari Afrika Selatan setelah munculnya varian Omicron.
(/)
Foto Travel
Dicekal Sejumlah Negara, Pelancong di Bandara Afsel Frustasi
Selasa, 30 Nov 2021 18:30 WIB
BAGIKAN
Pelajar dari Norwegia yang sedang melakukan kunjungan lapangan ke Afrika Selatan menunggu untuk diuji COVID-19 sebelum naik penerbangan ke Amsterdam di bandara Johannesburg OR Tambo, Senin (29/11/2021) waktu setempat.
BAGIKAN