Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya

Syanti Mustika - detikTravel
Jumat, 14 Jan 2022 22:41 WIB

Tangerang Selatan - Ada rumah yang masuk dalam cagar budaya yang dulunya markas tentara di zaman kemerdekaan. Lokasinya ada di Tangsel, dekat BSD Plaza. Ada yang tahu?

Monumen Palagan Lengkong

Di dekatΒ Monumen Palagan Lengkong terdapat sebuah rumah yang dulunya markas tentara. Rumah ini termasuk ke dalam salah satu benda cagar budaya di Tangsel.

Monumen Palagan Lengkong

Di depan rumah ini terdapat papan informasi yang menyebutkan rumah ini adalah cagar budaya dengan nama Monumen Palagan Lengkong. Dalam papan tersebut diceritakan bagaimana kronologi singkat gugurnya Daan Mogor bersama para tentara lainnya.

Monumen Palagan Lengkong

Di papan informasi juga dikatakan rumah ini adalah peninggalan dari Akademi Militer Tangerang.

Monumen Palagan Lengkong

Di salah satu ruangan juga terdapat lampu gantung, entah lampu telah ada sejak awal rumah ini dibangun entah ini tambahan.

Monumen Palagan Lengkong

Rumah ini memiliki warna cat putih dan pintu bersama jendelanya di cat berwarna hijau.

Monumen Palagan Lengkong

Rumah ini beraksitektur tropis dengan langit-langit tinggi. Ruangan di dalam rumah dibagi 4, yang berfungsi sebagai ruang kerja.

Monumen Palagan Lengkong

Bangunan rumah masih terlihat kokok dan pintu kayu dengan jendela berterali besi tertutup. Karena memang tidak ada kegiatan berarti di sini, rumah ini hanya kosong menjadi benda cagar budaya saja. Gelap.

Monumen Palagan Lengkong

Di belakang bangunan utama terdapat bangunan lebih kecil yang mirip pos penjagaan berkukuran sekitar 4x5 meter. Juga ada sebuah sumur yang telah ditutup dengan tembok.

Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Potret Rumah Bersejarah di Tangsel, Bekas Markas Tentara Dahulunya
Hide Ads