Foto: Weha Mbenggo, Tradisi Berburu Cacing Nyale ala Sumbawa

Faruk Nickyrawi - detikTravel
Senin, 21 Feb 2022 20:40 WIB
1 dari 6
Inilah tradisi Weha Mbenggo yang dilakukan warga Dompu, Sumbawa, NTB. Weha Mbenggo juga memiliki arti menangkap cacing laut. Bau Nyale ala orang Dompu. (Faruk Nickyrawi/detikTravel)
Dompu - Tradisi berburu cacing nyale ternyata tak hanya dimiliki suku Sasak di Lombok. Di Sumbawa, tepatnya di Dompu, ada tradisi Weha Mbenggo yang serupa. Ini fotonya:


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork