Temanggung - Setelah tutup selama dua tahun akibat COVID-19, wisata pendidikan dan kuliner pasar Papringan yang pembayarannya menggunakan uang bambu kembali dibuka.
(/)
Foto Travel
Dua Tahun Tutup Akibat COVID-19, Pasar Papringan Kembali Dibuka
Minggu, 27 Feb 2022 16:05 WIB
BAGIKAN
Suasana interaksi pengunjung dengan pedagang di pasar Papringan Ngaiprono, Kedu, Temanggung, Jawa Tengah, Minggu (27/2/2022).
BAGIKAN