Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains

Getty Images - detikTravel
Kamis, 04 Agu 2022 06:42 WIB

Chester - Studi terbaru membuat daftar kota-kota tercantik dunia. Tapi, patokan yang digunakan adalah pengukuran sains.

Kota Chester di Inggris

Kota Chester di Inggris jadi kota tercantik dunia menurut sains. Perhitunganya dari rasio emas susunan bangunan sejajar di dalam kota. (Getty Images/trabantos)

Kanal di Venesia

Setelah Chester, ada Venesia di Italia yang jadi kota tercantik menurut sains. Kota ini terkenal dengan keindahan bangunan-bangunan dari abad pertengahan. (Getty Images/iStockphoto/bluejayphoto)

Rebuilding, renovating, repairing, restoring the Houses of Parliament and Elizabeth Tower in London.

London masuk dalam daftar kota tercantik menurut sains. Siapa sih yang tidak terhipnotis oleh keindahan kotanya? (iStock)

Kota Belfast

Selanjutnya, Belfast di Irlandia. Masih masuk dalam Britania Raya, kota ini juga mempertahankan bangunan abad pertengahannya. (Getty Images/iStockphoto/RobertMayne)

Iconic landmarks of Rome, Italy's ancient capital city, reflecting in the tranquil waters of the River Tiber. ProPhoto RGB profile for maximum color fidelity and gamut.

Kota Roma sudah jadi ikon wisata di Italia. Kota ini memang cantik dan penuh dengan bangunan bersejarah. (iStock)

Kota Barcelona

Β Barcelona, kota di Spanyol yang juga jadi ikon wisata. Kota sepakbola ini wajib kamu datangi kalau liburan ke Spanyol. (iStock)

Kota Liverpool

Selanjutnya ada Liverpool di urutan ke-7. Kota ini juga memiliki rasio emas dalam perhitungan sains. (Getty Images/benedek)

Kota Durham

Durham, sebuah kota tentram dan indah di Inggris. Tak terlalu terdengar sebagai kota wisata, tapi Durham memang layak disebut kota tercantik karena keindahannya.Β (Getty Images/Vetta/fotoMonkee)

Kota Bristol

Inggris jadi negara yang paling banyak memborong kota-kota tercantik menurut sains. Di urutan ke-9 ada Kota Bristol. (Getty Images/DenisTangneyJr)

Kota Oxford

Yang terakhir adalah Oxford. Sudah sejak lama kota ini jadi ikon wisata karena keindahan banguna-bangunan lamanya. (Getty Images/Apostolos Giontzis)

Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Potret 10 Kota Tercantik Dunia, Menurut Sains
Hide Ads