Jakarta - Healing biasanya identik dengan Puncak, Bandung, atau kota wisata lainnya. Tapi ternyata Jakarta juga punya lho hotel yang cocok untuk jadi tempat healing.
(/)
Foto Travel
Staycation Nyaman di Tengah Hiruk Pikuk Glodok, Cocok Buat Healing
Senin, 07 Nov 2022 11:34 WIB
BAGIKAN
Salah satu hotel yang cocok untuk dijadikan tempat healing atau staycation di Jakarta adalah Holiday Inn & Suites Jakarta Gajah Mada. Hotel ini terletak di Jl. Gajah Mada no.211, Glodok, Kecamatan Taman Sari, Jakarta Barat.
BAGIKAN