Mengintip Markas Pemuja Setan di AS

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Foto Travel

Mengintip Markas Pemuja Setan di AS

Joseph Prezioso/AFP/Getty Images - detikTravel
Senin, 16 Jan 2023 22:00 WIB

Amerika Serikat - Kelompok pemuja setan The Satanic Temple (TST) mencuri perhatian setelah mengumumkan bakal menggelar pertemuan terbesar sepanjang sejarah. Ini Markasnya.

A man stands on a later outside the Satanic Temple where a

Rumah dua tingkat tak terlalu luas di Salem, Massachusett, AS, menjadi markas sekaligus galeri dari kelompok pemuja setan, The Satanic Temple (TST).Β Kelompok pemuja setan baru-baru ini menuai perhatian, setelah kelompok pemuja setan di Amerika Serikat, The Satanic Temple (TST) mengumumkan bakal menggelar pertemuan terbesar sepanjang sejarah pada 28-30 April 2023 mendatang.

Mercy Maelica, holding a sign that says stop killing babies, leads guest to the final room, the Baphomet room, or conversion room, where patrons are converted from christians to Satanism at the Satanic Temple where a

Kelompok yang berdiri pada tahun 2012 itu merupakan salah satu kelompok pemuja setan terbesar di AS bahkan mungkin dunia.Β Mereka berencana menggelar pertemuan itu di Boston, AS. Isu-isu terkait ritual pemuja setan pun naik ke permukaan.

The cast members of the Hell House  Mercy Maelica, Cameron Willson (L) and Joy Davenport (C) pose for a photo at the Satanic Temple where a

Meski menggunakan nama setan atau iblis, TST mengklaim bukan kelompok yang menyembah setan. Mereka bahkan menegaskan tidak mempercayai keberadaan setan. Β 

Joy Davenport stands next to an abortion table with a fetus on it in the Abortrait room at the Satanic Temple where a

TST menjadikan setan hanya sebagai simbol yang mencerminkan pemberontak atau perlawanan.Β  Β 

The Baphomet statue is seen in the conversion room at the Satanic Temple where a

TST pun menjadikan setan sebagai simbol menentang sistem atau otoritas yang ada untuk menjunjung perlindungan hak dan kesetaraan manusia.Β Acara mendatang akan menandai peringatan sepuluh tahun TST berdiri sejak membuka markas resmi pertamanya pada 2016. TST bersikeras bahwa mereka tidak sungguh memercayai Satan.

Joy Davenport takes members of the tour to a room where she prays for their soul at the Satanic Temple where a

TST memiliki misiΒ untuk mendorong kebajikan dan empati, menolak otoritas tirani, mengadvokasi akal sehat praktis, menentang ketidakadilan, dan mengejar tujuan mulia. Β 

TOPSHOT - Joy Davenport, sits on the statue of the Baphomet, at the Satanic Temple where a

Tak hanya aksi yang kontroversial, TST juga kerap melakukan sejumlah kampanye sosial yang fokus mengadvokasi isu-isu mendesak tapi dinilai tidak terlalu diperhatikan otoritas hingga agama. Β 

Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Mengintip Markas Pemuja Setan di AS
Hide Ads