Foto Travel

Mengunjungi Desa Meat Toba, Sentra Ulos Ragi Hotang yang Melegenda

ANTARA FOTO/Erlangga Bregas Prakoso - detikTravel
Kamis, 29 Feb 2024 12:05 WIB
1 dari 5
Sejumlah perajin menenun ulos di Desa Meat, Toba, Sumatera Utara, Rabu (28/2/2024). 
 
Sumatera Utara - Desa Meat merupakan salah satu sentra pembuatan ulos jenis Ragi Hotang yang melegenda. Menenun Ulos Ragi Hotang di desa itu sudah berlangsung ratusan tahun.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork