Medan - Festival Ram Navami merupakan festival umat Hindu yang dirayakan setiap tahun pada hari kesembilan bulan Chaitra. Ini foto-fotonya.
Foto Travel
Melihat Festival Ram Navami di Medan
Sabtu, 20 Apr 2024 09:01 WIB
Sejumlah perempuan keturunan India Selatan merayakan festival Ram Navami di Medan, Sumatera Utara, Rabu (17/4/2024).
Umat Hindu membawakan lagu rohani di Kuil Sri Balaji Venkateshwara saat perayaan Ram Navami.
Masih dikutip dari laman National Today, Ram Navami tahun ini jatuh pada tanggal 17 April 2024. Β
Umat Hindu merayakan Ram Navami untuk menghormati kelahiran Dewa Rama.
Dewa Rama diyakini sebagai avatar ketujuh Dewa Wisnu dalam agama Hindu. Dewa Rama adalah teladan bagi siapa pun yang mencari jalan kebenaran, cinta, dan kewajiban.












































Komentar Terbanyak
Pembegalan Warga Suku Baduy di Jakpus Berbuntut Panjang
Kisah Sosialita AS Liburan di Bali Berakhir Tragis di Tangan Putrinya
Drama Menjelang Penobatan Raja Baru Keraton Solo