Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok menggelar kegiatan tradisi Ngubek Empang. Kegiatan ini untuk melestarikan tradisi dan budaya Betawi di Kota Depok.
Foto Travel
Meriahnya Tradisi Ngubek Empang di Depok
Kamis, 16 Mei 2024 16:30 WIB
Foto udara sejumlah warga menangkap ikan saat tradisi Ngubek Empang di Cilodong, Depok, Jawa Barat, Kamis (16/5/2024).Β Β
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok menggelar kegiatan tradisi Ngubek Empang dalam rangka melestarikan tradisi dan budaya Betawi di Kota Depok.
Peserta memperebutkan lima kwintal ikan mas yang disebar di empang tersebut.












































Komentar Terbanyak
Melihat Gejala Turis China Meninggal di Hostel Canggu, Dokter: Bukan Musibah, Ini Tragedi
PB XIV Purbaya Hadiahi Kenaikan Gelar buat Pendukungnya, Tedjowulan Merespons
Makam Ulama Abal-abal di Lamongan Dibongkar, Namanya Terdengar Asing