Serui dan Yapen: Kota dan Pulau Dinamis di Ujung Timur Laut Indonesia

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Serui dan Yapen: Kota dan Pulau Dinamis di Ujung Timur Laut Indonesia

- detikTravel
Rabu, 06 Apr 2011 10:15 WIB

PAPUA - Saat tak berharap terlalu banyak, kami justru mendapati Kota Serui, Yapen sebagai kota yang menarik dan dinamis. Kala malam mulai merayap, saat itu pula sebagian besar kota di Indonesia bagian timur perlahan tertidur. Tapi Kota Serui malah menggeliat, memendarkan cahayanya yang minim dalam tebalnya langit malam. Malam ini kami melihat langsung betapa sebuah kota kabupaten seukuran kecamatan di Jakarta bisa sebegitu menarik untuk dieksplorasi lebih jauh.

Hide Ads