|
Pulau Rinca adalah pulau dengan jumlah Komodo terbanyak di kawasan Taman Nasional Komodo
|
|
Untuk mencapai Pulau Rinca kalian harus menggunakan kapal. Selama perjalanan pemandangan indah akan menunggu kalian.
|
|
Komodo sangat mudah ditemui di Pulau Rinca.
|
|
Tak hanya Komodo, Pesisir Pulau Rinca juga merupakan habitat dari buaya air asin yang biasa disebut aligator.
|
|
Tengkorak hewan hewan ini adalah sisa sisa dari makanan Komodo. Kini tengkorak ini menjadi pemanis di kawasan Pulau Rinca.
|
|
Treking menyusuri pulau adalah hal wajib yang dapat dilakukan. Ada 3 pilihan jalur treking, mulai dari Short, Medium, hingga Long track.
|
|
Walaupun panas terik menyergap, pemandangan yang ditemukan sepanjang perjalanan akan menghilangkan rasa lelah kita.
|
|
Jadi bagaimana, tertarik ke Pulau Rinca?
|
Halaman 2 dari 9












































Komentar Terbanyak
Pembegalan Warga Suku Baduy di Jakpus Berbuntut Panjang
Kisah Sosialita AS Liburan di Bali Berakhir Tragis di Tangan Putrinya
Drama Menjelang Penobatan Raja Baru Keraton Solo