1. Meminum darah, Kenya
|
(vagabondish.com)
|
Memang ritual ini sebenarnya sangat menjijikkan. Tapi, bagi orang Kenya misalnya, prajurit Maasai rutin meminum darah sapi dicampur dengan susu, bahkan mereka meminum langsung dari pembuluh darah setelah sapi mengeluarkan darah.
2. Membakar diri, Sri Lanka
|
(vagabondish.com)
|
Ritual ini bisa disebut pula firewalking, yakni berjalan di atas bara yang amat panas. Mereka bisa berjalan dengan kaki telanjang di atas bara, berusaha mencapai pencerahan, mengatasi rasa takut dan memperoleh aliran energi. Ritual firewalking biasanya dilakukan di Sri Lanka, Asia Tenggara, Afrika Utara, Haiti, Karibia, dan lainnya.
3. Kuburan terbuka, Tibet
|
(vagabondish.com)
|
Pemakaman modern akan tampak seperti pemborosan uang dan sumber daya dibandingkan sky burial. Pemakaman ini memakai prinsip dari alam kembali ke alam sesuai ajaran Buddha.
4. Tusuk pipi, Thailand
|
(knowphuket.com)
|
Mereka yakin bahwa para dewa China akan melindungi dirinya dari rasa sakit dan penderitaan. Tapi bisa sedikit kita bayangkan betapa luar biasa rasa sakitnya bekas luka mereka setelah mengikuti festival ini.
5. Lempar bayi, India
|
(segalaindia.com)
|
Mereka meyakini kalau ritual ini dilakukan bisa memperkuat bayi tersebut dalam hidupnya. Selain itu, bayi-bayi tersebut akan selalu diberi keberuntungan baik. Kemudian saat dewasa nanti, ia punya keberanian dan kecerdasan yang lebih.
6. Menculik pengantin, Jerman
|
(planyourperfectwedding.com)
|
7. Festival penis, Jepang
|
(vagabondish.com)
|
Festival ini diyakini akan memberi limpahan kesuburan sempurna bagi semua makhluk hidup. Hal tersebut melambangkan betapa pentingnya agar mendapat keturunan yang sempurna.
Halaman 2 dari 8












































Komentar Terbanyak
Nyeleneh! Jemaah Zikir di Candi Prambanan: Mau Lepaskan Kutukan Roro Jonggrang
Bukan Hanya Wisatawan, Menkes Juga Merasa Berat Bayar Tiket Pesawat
DPR Beberkan Biang Keladi Harga Tiket Pesawat Domestik di Indonesia Mahal