detikTravel mendapat kesempatan untuk berkunjung ke Singapura pekan lalu. Berkeliling Kota Singa ini, rasanya kurang lengkap kalau belum melihat pohon ajaib.
Pohon ajaib ini bernama Supertree. Pohon ajaib ini memiliki tinggi sekitar 50 meter. Di buat mirip seperti pohon, supertree juga berisikan tanaman-tanaman menjalar yang diberi lampu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Supertree yang super cantik Foto: Bonauli/detikTravel |
Selain pohon paling ajaib, kamu juga bisa berfoto di jembatan taman yang berlatar hotel Marina dan Bianglala Skyflyer.
Supertree berwarna biru Foto: Bonauli/detikTravel |
Kamu yang mau ke sini bisa naik MRT dan turun di stasiun Bayfront. Naik melalui tangga keluar, dan kamu akan lagsung tiba di Garden By The Bay. Biaya masuknya gratis!
Dome yang instagenic Foto: Bonauli/detikTravel |
Jembatan ini punya latar Hotel Marina Bay Foto: Bonauli/detikTravel |












































Supertree yang super cantik Foto: Bonauli/detikTravel
Supertree berwarna biru Foto: Bonauli/detikTravel
Dome yang instagenic Foto: Bonauli/detikTravel
Jembatan ini punya latar Hotel Marina Bay Foto: Bonauli/detikTravel
Komentar Terbanyak
Kubu PB XIV Purbaya Protes Keras ke Menbud Fadli Zon sampai Naik ke Panggung
Penunjukan Tedjowulan Diprotes Kubu PB XIV Purbaya, Apa Kata Fadli Zon?
Fadli Zon Serahkan SK buat Tedjowulan, Keraton Solo Bergejolak