Dari rilis yang diterima detikTravel, Jumat (6/2/2015) promo tersebut hanya berlaku bagi mahasiswa yang berkampus di area Bandung, Cimahi dan Sumedang. Cara mendapatkannya, cukup menunjukan kartu mahasiswa di bagian loket.
"Jadi intinya datang saja berdua sama teman, nanti keluarkan KTM lalu dapat satu tiket gratis deh untuk temannya," kata Marcomm Manager Trans Studio Bandung, Triya Filia Santi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Kalau di Fun After School, itu berlaku bagi semua pengunjung dari anak muda sampai orang dewasa. Tak hanya mahasiswa," tambah Triya.
Yuk, jalan-jalan ke Trans Studio Bandung!
(aff/aff)












































Komentar Terbanyak
Wanita Palembang Nekat Nyamar Jadi Pramugari, Batik Air Buka Suara
Nyeleneh! Jemaah Zikir di Candi Prambanan: Mau Lepaskan Kutukan Roro Jonggrang
Melawai Plaza: Markas Perhiasan Jakarta yang Melegenda Itu Tak Lagi Sama