Ini Persiapan d'Traveler Untuk Lava Tour Yogyakarta

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Piknik Anniversary d'Traveler

Ini Persiapan d'Traveler Untuk Lava Tour Yogyakarta

bonauli - detikTravel
Sabtu, 26 Nov 2016 07:57 WIB
Ini Persiapan dTraveler Untuk Lava Tour Yogyakarta
d'Traveler yang tengah bersiap (Bonauli/detikTravel)
Yogyakarta - Pagi ini, para peserta Piknik anniversary d'traveler tengah bersiap untuk melakukan Lava tour di kaki Gunung Merapi. Intip keseruannya yuk!

Kegiatan paling pertama di hari kedua adalah Lava tour ke Gunung Merapi. Sekitar pukul 07.00 WIB, Sabtu (26/11/2016), d'traveler sudah siap dengan menggunakan baju komunitas abu-abu dengan lambang d'Traveler di tengah kaos.

Sembari menunggu jemputan jeep, d'Traveler sudah siap di ruang makan untuk sarapan. Mengobrol santai sambil berfoto tak boleh ketinggalan.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Antusiasme d'Traveler sangat terlihat untuk Lava tour ini. Saking semangatnya mereka minta Lava tour ini dipercepat keberangkatannya.

Menunggu pun kurang asyik tanpa sosial media. d'Traveler juga meramaikan kegiatan ini dengan live tweet ke @detikTravel dengan tagar #AnnivDtraveler.

Pantau terus keseruan dan keceriaan Piknik d'Traveler hari ini ya! (rdy/rdy)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads