Keselamatan saat terbang di pesawat menjadi tanggung jawab pilot sepenuhnya. Namun rupanya, 2 pilot dari Jet Airways ini mengabaikan hal tersebut.
Diintip dari Fox dan Times of India, Senin (16/4/2018) maskapai Jet Airways telah resmi melepas 2 pilotnya. 2 pilot tersebut memperbolehkan 'teman wanitanya' untuk duduk bersama mereka di kokpit selama penerbangan berlangsung dari Goa ke Mumbai di India.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Rupanya dua pilot tersebut telah mengalami suspensi sementara oleh Direktorat Jenderal Penerbangan Sipil India. Diketahui, 2 pilot itu dilarang terbang tetapi pihak maskapai sudah memberikan izin terbang pada akhir bulan Maret ini.
Saat ini status dari 2 pilot tersebut masih tidak jelas. Beruntung pesawat yang mereka terbangi dengan mengajak teman wanitanya itu mendarat dengan selamat.












































Komentar Terbanyak
IKN Disorot Media Asing, Disebut Berpotensi Jadi Kota Hantu
Thailand Minta Turis Israel Lebih Sopan dan Hormat
Wisatawan di IKN: Bersih dan Modern Seperti Singapura, tetapi Aneh dan Sepi