Selasa, 20 Okt 2020 14:40 WIB
TRAVEL SNAPSHOT
Penampakan Kota Montreal dari Ketinggian, Rapi Ya?
N.I Handayani
d'Traveler
detikTravel Community -
Saat naik pesawat, ada kalanya kita memotret penampakan kota dari atas ketinggian. Begini wajah kota Montreal di Kanada dari ketinggian 3.000 kaki. Rapi ya?