Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka
Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka

Dita Wd - detikTravel
Selasa, 07 Jun 2016 15:10 WIB
Pantai Tanjung Kerasak dengan bebatuan didasar laut.
Pantai Batu Kodok,dengan batu yg menyerupai kodook
danau kaolin danau buatan dr tambang galian timah
warna biru bercampur putih dan jernihnya danau kaolin
Pantai Rambak Sungai Liat
Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka
Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka
Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka
Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka
Jalan-jalan Seru ke Pulau Bangka
Jakarta - Tidak hanya Belitung, Bangka juga punya banyak destinasi wisata yang tak kalah mempesona. Ada Pantai Tanjung Kerasak hingga Danau Kaolin.Hari pertama jalan-jalan ke Pantai Tanjung Kerasak. Di sini pantainya bagus sekali, sangat jernih dengan bebatuan di dasar lautnyaSetelah ke Pantai Tanjung Kerasak, kita ke Pantai Batu Kodok. Di sini ada batu menyerupai kodok di pinggir pantai, sungguh indah sekali pemandangannya. Hari kedua kita perg ke Danau Kaolin. Danau tersebut danau buatan yang terbentuk dari bekas galian timah dan warnanya sangat indah sekali. Campuran biru dan putih dengan jernihnya air di danau tersebut. Jadi ingin balik lagi loh ke sana!Setelah dari Danau Kaolin sampailah kita di Pantai Rambak Sungai Liat. Pantai yang masih sama dengan bebatuan besar dan sangat menarik untuk dilihatnya.
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads