Video 20Detik
Travel Bubble Hong Kong-Singapura Ditangguhkan
Senin, 23 Nov 2020 17:08 WIB
Jakarta - Singapura dan Hong Kong sepakat menunda kebijakan Travel Bubble karena adanya peningkatan kasus Corona di Hong Kong. Lewat kebijakan ini, pelancong dari kedua negara tidak perlu melakukan karantina pribadi selagi sudah menjalani tes COVID-19. Hong Kong melaporkan 43 kasus Corona baru pada Sabtu (21/11). Termasuk 13 infeksi lokal yang tidak terlacak.
(/)
Komentar Terbanyak
Bangunan yang Dirusak Massa di Sukabumi Itu Villa, Bukan Gereja
Aturan Baru Bagasi Lion Air, Berlaku Mulai 17 Juli 2025
Brasil Ancam Seret Kasus Kematian Juliana ke Jalur Hukum