Bersantai di akhir pekan selalu menjadi pilihan bagi sebagian orang. Tapi coba arahkan langkahmu ke Trans Studio Cibubur Theme Park.
Taman tema rekreasi ini berada di kawasan Trans Park Cibubur, Jl Alternatif Cibubur, Kota Depok. Masuk ke sini, ada 15 atraksi menghibur yang bisa traveler nikmati bersama keluarga.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Namun esensinya justru memacu adrenalin. Dalam tiap gondola tersedia setir yang bisa traveler gerakkan ke kanan dan kiri. Saat perahu diputar, gerakkan setir, dan kapal akan memberikan efek seperti nge-drfit.
Tak perlu khawatir dengan keamanannya. Karena petugas akan memerika tiap pintu kapal sebelum diputar. Orangtua diperbolehkan untuk mendampingi putra-putri mereka dalam satu kapal.
![]() |
Dari pada bingung mau berakhir pekan dimana, traveler yang berada di sekitar Jabodetabek bisa main ke Trans Studio Cibubur Theme Park untuk hilangkan penat. Tiket Trans Studio Cibubur bisa dibeli secara online di aplikasi detikcom. Caranya, masuk ke aplikasi detikcom, klik 'Kategori', lalu pilih 'Trans Studio Cibubur'.
BACA JUGA: Promosi Masuk Gratis ke Trans Studio Cibubur, Asyik!
Tiket Trans Studio Cibubur juga bisa dibeli secara online di transstudiocibubur.com. Untuk harga tiket Trans Studio Cibubur adalah Rp 400.000 saat weekend, hari libur atau libur sekolah. Sedangkan untuk hari biasa harga tiketnya Rp 300 ribu.
(rdy/fay)
Komentar Terbanyak
Prabowo Mau Borong 50 Boeing 777, Berapa Harga per Unit?
Bandung Juara Kota Macet di Indonesia, MTI: Angkot Buruk, Perumahan Amburadul
Prabowo Mau Beli 50 Pesawat Boeing dari AS, Garuda Ngaku Butuh 120 Unit