
Rabu, 26 Agu 2020 16:22 WIB
PHOTOS
Potret Patung Jerami Superhero Lawan Corona
Two Castles Community Festival
detikTravel
Ulster - Cara kreatif digunakan warga salah satu desa di Irlandia menghadapi Corona. Mereka membangun patung superhero dari jerami dengan ukuran raksasa.
Foto 1 dari 6
Hal unik dilakukan oleh sebuah desa bernama County Tyrone yang berada di Ulster, Irlandia. Mereka membangun ragam patung superhero dari jerami dengan ukuran raksasa. (Two Castles Community Festival/Facebook)
BERITA TERKAIT
BACA JUGA