Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol

Getty Images/iStockphoto - detikTravel
Senin, 28 Sep 2020 05:35 WIB

Vladivostok - Ussuri Bay adalah nama pantai unik di Rusia. Pasir pantainya bukan pasir tapi pecahan kaca dari limbah botol.

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Ussuri Bay terletak di kota perbatasan antara Korea Utara dan China, Vladivostok.Β 

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Pantai ini dulunya adalah tempat pembuangan limbah botol dan keramik.

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Namun karena pengikisan air laut, botol kaca dan keramik berubah bentuk jadi batuan indah di pinggir pantai.

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Batuan kaca tersebut kini memiliki bentuk yang beragam dengan warna yang indah.

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Wisatawan yang datang ke sini diimbau untuk tetap memakai alas kaki karena takut ada kaca yang masih tajam.

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Parahnya banyak wisatawan yang membawa pulang batuan kaca sebagai suvenir.

Ussuri Bay, pantai pasir kaca

Semakin hari batuan di pantai ini semakin berkurang karena pengikisan air laut.

Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Foto: Pasir Pantai Kaca Unik dari Limbah Botol
Hide Ads