Turki - Kawasan Masjid Biru hingga Hagia Sophia menjadi tujuan ngabuburit warga dan wisatawan saat bulan Ramadhan. Cahaya lampu yang menerangi masjid menambah keindahan
Foto Travel
Masjid Biru-Hagia Sophia Jadi Spot Ngabuburit Favorit di Turki
Rabu, 14 Apr 2021 17:32 WIB

Orang-orang berbuka puasa dengan latar belakang Masjid Sultan Ahmed atau lebih dikenal sebagai Masjid Biru di Istanbul, Turki, Selasa (13/4/2021) waktu setempat. Β
Masjid Biru dihiasi dengan lampu dan slogan bertuliskan "Ramadhan adalah cinta". Β
Tak hanya Masjid Biru, Masjid Haghia Sophia juga menyala selama bulan Ramadhan. Β
Berwisata di kawasan Sultan Ahmed yang bersejarah di Istanbul menjadi favorit warga dan wisatawan untuk menunggu waktu berbuka puasa. Β
Saat malam tiba, lampu masjid-masjid disana akan bercahaya dan mencarkan kemegahannya. Β
Beragam penjual makanan pun menjajakan jualannya untuk menu berbuka puasa. Β
Protokol kesehatan tetap ditetapkan untuk mencegah penularan virus Corona. Β
Komentar Terbanyak
Bandung Juara Kota Macet di Indonesia, MTI: Angkot Buruk, Perumahan Amburadul
Prabowo Mau Borong 50 Boeing 777, Berapa Harga per Unit?
Prabowo Mau Beli 50 Pesawat Boeing dari Trump: Kita Perlu Membesarkan Garuda