Foto Travel

Mengunjungi Gua Semar di Lereng Bromo yang Masih 'Perawan'

Muhajir Arifin - detikTravel
Minggu, 31 Okt 2021 11:21 WIB
1 dari 5
Warga Pasuruan masih asing dengan gua yang ada di hutan Karang Kletak ini. Bahkan warga Tutur sendiri mungkin hanya sedikit yang mengetahui keberadaannya. Sehingga gua ini masih 'perawan' karena belum banyak dikunjungi manusia.
Pasuruan - Kawasan lereng Bromo Tengger Semeru menyimpan beragam potensi wisata alam. Salah satunya Gua Semar di Dusun Kletak, Desa Ngadirejo, Kecamatan Tutur, Pasuruan.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork