Madiun - Rumah milik almarhum KH Aly Murshid tengah ramai menjadi jujugan warga berwisata religi. Di rumah megah bak istana ini terdapat rumah ibadah 5 agama. Penasaran?
(/)
Foto Travel
Rumah Megah di Madiun Ini Jadi Wisata Religi Berbagai Agama
Senin, 29 Nov 2021 15:21 WIB
BAGIKAN
Rumah megah bak istana yang ada di Madiun, Jawa Timur, ini diketahui milik almarhum KH Aly Murshid. Kawasan rumah itu pun kini tengah ramai menjadi jujugan para peziarah.
BAGIKAN