Bogor - Bogor, keindahan alamnya memang patut diacungi jempol.Berikut potret 5 wisatanya yang lagi hits
Potret Wisata Alam Hits di Bogor, Bikin Hati Adem
Sabtu, 18 Des 2021 09:06 WIB

Taman Wisata Alam Gunung Pancar memiliki pesona hutan pinus yang cantik. Di sini traveler bisa melakukan outbond hingga camping (Luthfi Hafidz/detikTravel)
Taman Fathan Hambalang menyuguhkan pesona tiga gunung sekaligus. Ada Gunung Gede, Gunung Pangrango dan Gunung SalakΒ (Taman Fathan Hambalang/instagram)
Curug Leuwi Hejo terkadang disebut sebagai Green Canyon Bogor. Tak heran, airnya memang berwarna kehijauanΒ (Luthfi hafidz/detikcom)
Sawah segar menyuguhkan pemandangan pesawahan yang sejuk dan menyegarkan. Traveler bisa menikmati pemandangan dari gazebo kayu.Β (Sawah Segar Sentul/Instagram)
Taman Budaya Sentul punya banyak permainan untuk anak-anak hingga dewasa. Ada juga privat hikingnya!Β (Taman Budaya/instagram)
Travel Highlights
Kumpulan artikel pilihan oleh redaksi detikTravel

Gunung Pancar Sepi karena Pungli?
Gunung Pancar kembali viral karena dianggap traveler banyak pungutan liar. Malah disebut jadi sepi, benarkah?
Artikel Selanjutnya
Komentar Terbanyak
Bandung Juara Kota Macet di Indonesia, MTI: Angkot Buruk, Perumahan Amburadul
Prabowo Mau Beli 50 Pesawat Boeing dari Trump: Kita Perlu Membesarkan Garuda
Bandara Kertajati Siap Jadi Aerospace Park, Ekosistem Industri Penerbangan