Istanbul New Airport di Istanbul Turki yang digadang-gadang terbesar di Eropa bahkan dunia rencananya akan beroperasi mulai 29 Oktober 2018. Bandara ini lebih besar dari Bandara Ataturk Istanbul yang merupakan bandara terbesar dan tersibuk di Turki, juga rumah dari Turkish Airlines.
Setelah Istanbul New Airport dibuka, maka maskapai yang tadinya beroperasi di Bandara Ataturk Istanbul akan berpindah ke bandara baru.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Semua pesawat penumpang akan beroperasi di bandara baru," imbuhnya.
Istanbul New Airport akan menempati lahan seluas 76,5 juta meter persegi di utara Istanbul. Untuk pembangunan tahap satunya, saat dibuka Oktober nanti akan ada satu terminal yang dapat menampung hingga 90 juta penumpang. (krn/msl)












































Komentar Terbanyak
Melihat Gejala Turis China Meninggal di Hostel Canggu, Dokter: Bukan Musibah, Ini Tragedi
Makam Ulama Abal-abal di Lamongan Dibongkar, Namanya Terdengar Asing
Agen Travel China Pusing, 90% Wisatawan Batalkan Liburan ke Jepang, Minta Refund