detikUpdate
Video: Pengunjung Trans Studio Cibubur Naik 30% di Musim Libur Sekolah
Kamis, 10 Jul 2025 21:24 WIB
Pengunjung Trans Studio Cibubur naik di musim libur sekolah, terhitung mulai akhir Juni 2025. Terjadi kenaikan sebanyak 30% jika dibandingkan dengan hari biasa.
Tria Filiasanti selaku kepala Marketing Communication Trans Entertainment juga menyatakan bahwa akan ada diskon khusus ulang tahun Trans Studio Cibubur yang ke-6.
Komentar Terbanyak
Layangan di Bandara Soetta, Pesawat Terpaksa Muter-muter sampai Divert!
Wapres Gibran di Bali Bicara soal Pariwisata, Keliling Pasar Tradisional
Bandara Kertajati Sepi, Waktu Tempuh 1,5 Jam dari Bandung Jadi Biang Kerok?