Sabtu, 07 Nov 2020 10:31 WIB
PHOTOS
Potret Cantik Matahari Terbit di Atas Air Terjun Niagara
Frank Gunn/The Canadian Press via AP
detikTravel
Kanada - Pagi hari menjadi waktu yang tepat untuk menikmati keindahan air terjun Niagara. Karena pada saat itu pengunjung dapat melihat matahari terbit di atasnya.