INTERNATIONAL DESTINATIONS
Aneka Museum Terpencil di Dunia, Siapa yang Mau ke Sana?

FOKUS BERITA
Tempat Terjauh di BumiWisata museum kebanyakan berada di kawasan kota yang mudah dicapai. Namun ada pula museum yang butuh perjuangan buat dikunjungi, karena lokasinya yang begitu terpencil. Dirangkum detikTravel dari berbagai sumber, Jumat (16/3/2018) berikut ini 5 museum yang letaknya terpencil di berbagai negara:
1. Museum Skogar Folk, Islandia
![]() |
Ketiga bangunan berbentuk Turf, rumah tradisional Islandia. Nah museum ini punya tiga tema berbeda. Yang pertama, ada museum rakyat yang memajang berbagai peralatan memancing dan bertani di zaman Viking. Kemudian ada museum dengan koleksi yang membuat traveler serasa kembali ke kehidupan warga Islandia di berabad-abad lalu.
Satu lagi ada museum transport, yang isinya soal perkembangan teknologi dan transportasi Islandia di abad ke-19 dan 20. Di sin ijuga tersedia toko suvenir dan kafetaria untuk wisatawan.
2. Museum World Mammoth & Permafrost, Rusia
![]() |
Tak mudah mencapai museum ini, kawasan sekelilingnya berlapis salju kala musim dingin. Namun setibanya di sana pastinya bisa mendapat pengalaman sebanding. Meski terpencil, museum ini memiliki fasilitas yang sangat modern. Pengunjung bisa mengenal seluk beluk kehidupan dan tubuh mammoth melalui tampilan museum yang menarik.
3. Museum Ordos, Mongolia
![]() |
Museum Ordos memajang koleksi yang menceritakan sejarah Ordos dan sekitarnya. Isi museum tersebut mewakili China di masa dahulu dan masa kini.
4. Museum James Turrell, Argentina
![]() |
Ini menjadi museum pertama di dunia yang memajang banyak karya James Turrell. Koleksinya dikhususkan untuk tema cahaya dan ruang. Aneka koleksi karya James Turrell ini memang begitu keren, dan sayang untuk dilewatkan.
Baca juga: Melihat Museum Daihatsu di Jepang |
5. Museum Port Lockroy, Antartika
![]() |
Museum Port Lockroy dibangunan di bekas markas militer Perang Dunia II. Bangunannya berupa sepetak rumah sederhana yang di sekelilingnya berlapis salju. Tidak jarang banyak penguin mondar-mandir di sekitar museum ini. Letaknya cukup terisolasi, tak ada lagi bangunan lain di dekat museum.
Walaupun jauh, Museum Port Lockroy digemari juga oleh traveler. Selama di museum pengunjung bisa melihat koleksi barang-barang para tentara yang pernah menghuni tempat ini. Selain itu juga berjumpa dengan penguin-penguin gemas yang hidup di Antartika. (krn/fay)
FOKUS BERITA
Tempat Terjauh di BumiFoto: Spot Kece Melihat Hong Kong dari Ketinggian
Jika ingin melihat Hong Kong dari ketinggian, Sky100 tempatnya. Ada di gedung tertinggi di Hong Kong, spot ini menyajikan pemandangan menakjubkan.
Foto: Museum Drive Thru Pertama di Dunia
Sebuah museum di Alabama jauh dari kata usang dan membosankan. Disebut-sebut sebagai museum drive thru pertama dunia, pengunjung bisa main ke sini 24 jam.
Foto: Villa Mewah Milik Hotman Paris di Bali
Pengacara Hotman Paris selain punya mobil mewah, punya juga villa mewah yang disewakan di Bali. Harga menginapnya fantastis.
Foto: Vihara dari Jutaan Botol Bir di Thailand
Liburan ke Thailand ada banyak vihara yang memikat wisatawan. Selain indah, ada pula vihara unik yang terbuat dari jutaan botol bir.
Foto: 32 Tahun Setelah Tragedi Nuklir Chernobyl
26 April menjadi hari peringatan tragedi nuklir Chernobyl yang memakan korban ribuan jiwa. Peringatan 32 tahun tragedi itu pun dimaknai lewat tur wisata.
Tiket.com Bagi Suvenir Bertema Marvel untuk Traveler
Di antara traveler mungkin ada yang menanti film Avengers: Infinity War. Bagi traveler pengguna aplikasi tiket.com, bahkan bisa mendapat suvenir eksklusif.
Potret Keseharian Warga Raja Ampat
Raja Ampat, surga kecil di timur Indonesia yang merupakan salah satu wilayah kepulauan di Tanah Air. Ini menjadikan warganya menggantungkan hidup di laut.
Ada Musala di Gedung Tertinggi Hong Kong
Hong Kong semakin ramah untuk traveler muslim. Di sejumlah destinasi sudah disediakan musala, salah satunya di gedung tertinggi Hong Kong.
Foto: Patung Bocah Pipis Nyentrik Warna-warni
Patung bocah pipis tidak hanya ada di Belgia. Di Kiev, Ukraina juga ada bahkan lebih nyentrik dengan patung bocah pipis yang warna-warni.
Kata Maskapai Sriwijaya Soal Larangan Terbang di Eropa
Uni Eropa punya daftar Air Safety List yang melarang 55 maskapai dari Indonesia. Sriwijaya Air Group menanggapi daftar tersebut.