Rasakan Interaksi Seru Bersama Warga Lokal saat Menikmati Keindahan Kota dari Atas di Perancis

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Spot Wisata

Rasakan Interaksi Seru Bersama Warga Lokal saat Menikmati Keindahan Kota dari Atas di Perancis

Celebrity on Vacation Trans TV - detikTravel
Rabu, 26 Nov 2025 03:03 WIB

Langsung aja kita menuju sebuah tempat dimana kita bisa melihat keindahan kota dari ketinggian. Untuk menuju kesana, kita harus menggunakan mobil khusus. Kebetulan selama perjalanan kita ditemani oleh 2 orang warga lokal yang bisa diajak ngobrol.

Dok : Celebrity on Vacation Trans TV (Ade)

Embed Video
Hide Ads