Mamuju - Tradisi memindahkan rumah panggung masih kerap dilakukan di Mamuju, Sulawesi Barat. Tradisi itu digelar dengan tujuan menjaga kebersamaan sesama warga.
Foto Travel
Melihat Lebih Dekat Tradisi Memindahkan Rumah Panggung di Sulbar
Jumat, 24 Sep 2021 14:34 WIB

Tradisi memindahkan rumah panggung dengan cara diangkat secara gotong royong oleh masyarakat masih dilakukan di daerah tersebut.
Β
Komentar Terbanyak
Foto: Momen Liburan Sekolah Jokowi Bersama Cucu-cucunya di Pantai
Layangan di Bandara Soetta, Pesawat Terpaksa Muter-muter sampai Divert!
Wapres Gibran di Bali Bicara soal Pariwisata, Keliling Pasar Tradisional